Perkembangan teknologi yang semakin maju dari hari ke hari telah merambah ke berbagai bidang industri. Sekarang, anda tidak hanya bisa memesan kendaraan secara online, sekarang kita juga telah bisa membeli obat secara online, bahkan obat yang membutuhkan resep dokter sekalipun. Lanjutkan membaca
Bagaimana Membuat Baju Custom Yang Baik?
Biasanya orang akan membuat baju custom untuk angkatannya di kampus, keluarga, lingkungan kerja, dll. Hal paling mendasar yang perlu dipersiapkan pada saat membuat baju custom adalah desain dari baju custom tersebut. Anda harus memutuskan apakah akan memakai jaket, kemeja, hoodie, atau baju kaos untuk baju custom anda. Lanjutkan membaca
Tanda Bahwa Kamu Sebaiknya Konsultasi Ke Psikolog
Setiap orang pasti pernah mengalami masa-masa berat dalam hidupnya. Hal ini tentu saja akan memicu stres, sedih, dan banyak energi yang terukas. Konflik yang terjadi terkadang dapat menyebabkan seseorang terguncang dari sisi mentalnya. Sisi mental yang terguncang tentu saja dapat menimbulkan berbagai permasalahan kesehatan. Jika dibiarkan, akan semakin memperparah si penderitanya.
Pergi untuk konsultasi dengan psikolog menjadi salah satu pilihan yang patut dipertimbang bagi penderita depresi. Konseling adalah langkah awal yang perlu kamu lakukan untuk mendiagnosa masalah kesehatan mental yang sedang kamu miliki. Berikut ini adalah beberapa tanda jika kamu harus pergi ke psikolog.
1. Emosi Berkepanjangan
Kita tidak dapat sepenuhnya melepaskan emosi negatif seperti merasa sedih, kecewa, marah. Namun, Anda harus berhati-hati ketika emosi ini berjalan lagi dalam waktu yang lama dan Anda belum menemukan cara untuk mengatur emosi. Jika ini terjadi, Anda dapat menangani masalah mental yang harus segera diatasi oleh para profesional.
2. Mengalami Trauma
Pahami jika Anda telah mengalami peristiwa traumatis yang mengganggu pikiran Anda. Mungkin Anda telah mengalami peristiwa yang mengancam kehidupan dan mereka belum sepenuhnya diselesaikan. Distress ini jika pihaknya berpesta untuk mengganggu fungsi sehari-hari, dalam berbagai aspek, seperti sosial, akademik, pribadi, pekerjaan, dll.
3. Kehilangan Minat
Mungkin Anda baru-baru ini merasa bahwa Anda adalah sosok “malas”. Bahkan Anda kehilangan minat untuk membuat kegiatan yang Anda sukai sebelumnya. Seringkali, kondisi ini akan membuat kinerja menurun dan mengganggu aktivitas sehari-hari. Ini bisa menunjukkan bahwa ada masalah yang perlu digali lebih dalam.
4. Memiliki Gejala Fisik
Cobalah untuk memperhatikan jika Anda merasa sakit belakangan ini, tetapi ketika memeriksa, tidak ada penyakit yang ditemukan?Kecenderungan individu untuk mengalami tekanan psikologis dari bentuk gejala fisik ini memang menjadi hal yang sering terjadi. Ini karena manusia mental dan fisik adalah unit yang unik. Jika mentalitas Anda tidak sehat, itu akan dipengaruhi secara fisik dan sebaliknya.
Selain beberapa hal diatas, konseling sangat penting untuk membantu kita mengenal diri lebih baik daripada sebelumnya. Jika anda sudah mulai kewalahan dan mulai membahayakan diri sendiri dengan kondisi mental saat ini, sebaiknya konsultasikan dengan psikolog
SISTEM BARU UNTUK PARIWISATA JOGJA 2021
Di masa pandemi covid-19 ini, paket wisata Jogja mulai menawarkan paket wisata 2021 yang mengadaptasi gaya hidup New Normal. Menyesuaikan dengan gaya New Normal saat ini paket wisata Jogja hadir dengan protokol kesehatan yang lebih ketat. Saat ini penyedia paket wisata akan menfasilitasi anda dengan berbagai kelengkapan New Normal yang akan melindungi anda selama berwisata, sehingga anda dapat berwisata menikmati keindahan Jogja dengan aman. Lanjutkan membaca
Manfaat Sabun Susu Untuk Kecantikan Kulit
Pengin kulit wajah dan juga kulit tubuh kalian menjadi semakin cantik? tentu jawabannya pasti akan mau, iya kan? kalau begitu, pakai aja sabun susu pada setiap kali kalian mandi minimal dua kali sehari pada saat pagi dan sore. Dan dengan melakukan perawatan kulit menggunakan sabun mandi ini tidaklah membutuhkan banyak uang karena harganya cukup terjangkau.
Ada banyak sabun mandi yang tersedia di pasaran, namun terkadang tidak semuanya dapat digunakan dan cocok untuk semua jenis kulit terutama untuk sabun jenis non organik. Berbeda dengan sabun susu yang terbuat dari bahan dasar susu yang notabene bahan alami yang ketika dipakai akan lebih memiliki potensi alergi terutama untuk mereka yang memiliki jenis kulit sensitif.
Sabun susu yang saat ini banyak beredar dipasaran terbuat dari 2 jenis susu yakni susu sapi dan susu kambing atau goat milk, dan yang paling populer dan paling banyak digunakan adalah sabun susu kambing jenis bar atau batangan. Meskipun banyak juga merk sabun susu yang berbentuk cair, namun karena kemasannya yang tidak ada yang kecil sehingga menjadikan harganya menjadi seakan lebih mahal.
Manfaat sabun susu untuk kulit
Susu sejak dulu sudah dikenal oleh dunia kecantikan sebagai salah satu zat yang dapat membantu melembabkan kulit yang kering, dan juga susu dapat membantu membuat kulit menjadi lebih lebih putih dan cerah, dan juga, susu dapat membantu mengecilkan pori-pori kulit sehingga kulit akan akan nampak menjadi lebih halus.
Namun ketika sudah dibuat kedalam bentuk sabun mandi dan di kombinasikan dengan bahan-bahan yang lainnya, khasiatnya menjadi semakin banyak dan juga lebih mudah penggunaannya.
Jika masih berbentuk susu, cara menggunakannya bisa dijadikan masker wajah dan lulur, dan cara seperti ini jarang yang mau melakukannya karena tergolong ribet dan terlalu memakan waktu. Sedang ketika sudah berbentuk sabun mandi, cara menggunakannya menjadi mudah dan cepat karena bisa digunakan seperti mandi biasa.
Berikut ini beberapa manfaat yang bisa anda dapatkan setelah rutin menggunakan sabun susu untuk mandi:
- Sabun dapat secara efektif membersihkan kulit ketika digunakan untuk mandi.
- Mengandung nutrisi yang baik yang dibutuhkan untuk kesehatan kulit seperti asam lemak dan juga vitamin.
- Sebagai pelembab yang bagus yang dapat membantu mengurangi kulit kering yang bersisik.
- Membantu proses eskfoliasi atau proses pengelupasan sel kulit mati.
- Membantu mencegah jerawat muncul.
Bagaimana? cukup oke kan manfaat yang terkandung dari sabun mandi yang dibuat dari campuran bahan ekstrak goat milk dan juga cow milk ini, selain itu, harganya juga cukup murah dan terjangkau dan juga mudah di beli baik di toko kosmetik maupun di mini market-mini market yang ada di Indonesia.
Merk terbaik sabun susu apa saja?
Ada banyak, dan kebanyakan merk memproduksi dalam dua jenis sekaligus yakni jenis bar batangan dan juga cair. Dan juga, untuk saat ini sudah banyak varian sabun susu yang dikombinasi dengan beras putih yang memiliki manfaat yang lebih difokus sebagai whitening atau pemutih kulit.
Jadi buat kalian yang ingin membuat kulit kalin nampak lebih cerah dan putih, kalian bisa mencoba untuk menggunakan sabun ini. Dan dengan menggunakan salah satu merk yang sudah terdaftar di BPOM, maka hal tersebut akan semakin membuat potensi alergi menjadi semakin kecil karena produk kosmetik yang sudah terdaftar di BPOM lebih terjamin keamanannya.
Sumber: https://bicaraproduk.com/sabun-susu-kambing-sapi/
Kapan sebaiknya kita mulai mengkonsumsi suplemen collagen?
Sudah bukan rahasia bahwa tubuh manusia akan mengalami degenerasi dari waktu ke waktu. Degenerasi inilah yang akan membuat tubuh kita semakin tidak mampu dalam menghasilkan zat-zat yang dibutuhkannya. Lanjutkan membaca
KELEBIHAN KAIN TENCEL SEBAGAI BAHAN SPREI
Tencel sebenarnya merupakan sebuah merk dagang perusahaan Lenzing AG yang memproduksi serat Lyocell. Dalam perkembangannya nama merek Tencel ini lebih melekat pada produk dibandingkat nama seratnya, sehingga orang-orang lebih mengenal bahan ini dengan nama Tencel. Lanjutkan membaca
PENGARUH REVIEW PRODUK TERHADAP KONSUMEN
Review produk secara online adalah salah satu cara pemasar mempromosikan produknya di era informasi seperti sekarang ini. Banyak pemasar yang menganggap review produk penting untuk bisnis sehingga banyak pemasar yang menggunakan jasa review produk untuk mengulas produknya. Lanjutkan membaca
Download Game Mod Bussid Terbaru
MOD BUSSID adalah file dengan ekstensi .bussidmod dan .bussidvehicle yang berfungsi untuk memberikan pilihan kendaraan tambahan pada game Bus Simulator Indonesia yang yang biasa dikenal sebagai BUSSID. Lanjutkan membaca
CARA MEMBELI PRODUK MS GLOW ASLI
Apakah kulit anda memiliki masalah? Apakah kulit anda mulai menunjukkan garis-garis halus, pertanda awal kerutan akan datang? Tidak usah khawatir, apa pun jenis masalah kulit anda, kerutan, kusam, jerawat dan sebagainya, MS Glow punya solusinya. MS Glow adalah brand produk kecantikan yang memiliki ragam jenis produk skincare dan kosmetik yang dapat anda pilih sesuai dengan kebutuhan anda. Lanjutkan membaca